Tulis & Tekan Enter
images

Gas Awal Tahun Nyaman Setahun Penuh, Trik Jitu Yamaha Kaltim Bawa Pulang Nmax Neo atau Aerox Alpha

Kaltimkita.com, BALIKPAPAN - Yamaha terus memanjakan konsumennya untuk bisa menikmati awal tahun 2026 ini dengam motor-motor canggih dan keren.

PT Surya Timur Sakti Jatim (STSJ) selaku Main Dealer Yamaha wilayah Kalimantan Timur mengawali tahun 2026 dengan menghadirkan beragam program promo menarik bagi para pecinta Yamaha.

Melalui promo spesial ini, konsumen berkesempatan membawa pulang motor impian Yamaha Nmax Neo atau Aerox Alpha dengan uang muka hanya Rp1 juta dan angsuran Rp1 juta per bulan. Menariknya, konsumen juga mendapatkan keuntungan berupa 5 kali angsuran gratis.

Program ini berlaku dengan syarat dan ketentuan.

Asisten Manajer Promosi STSJ Yamaha Kalimantan, Efendy Ariadi, menjelaskan bahwa promo tersebut dirancang untuk memudahkan masyarakat memiliki sepeda motor Yamaha , khususnya segmen MAXI seperti Nmax Neo dan Aerox Alpha.

“Semua itu kami siapkan dalam promo spesial bertajuk Januari Maxi Start, Gas di Awal Tahun Nyaman Setahun Penuh,” ujar Efendy Ariadi.

Seperti diketahui produk unggulan Yamaha melalui keluarga Maxi ini memang susah ditandingi oleh motor sejenis di kelasnya. Jadi wajar jika kehadiran Nmax Neo dan Aerox Alpha menjadi impian penggemarnya.

“Karena itu buruan deh kalian yang sudah ngebet pengen menunggangi motor baru dari keluarga Maxi ini, gass datang ke diler terdekat,” ungkap Efendy.

Tak hanya itu, sebagai nilai tambah, setiap pembelian sepeda motor Yamaha di wilayah Kalimantan Timur secara otomatis akan terdaftar dalam program Miliarder Yamaha. Program ini memberikan kesempatan kepada konsumen untuk memenangkan hadiah utama senilai Rp1 miliar.

Dengan berbagai keuntungan tersebut, STSJ Yamaha Kaltimtara mengajak masyarakat yang ingin memiliki motor baru untuk segera mengunjungi diler Yamaha terdekat dan memanfaatkan promo awal tahun ini. 

FEATURES N MAX NEO SERIES 

5 Years Warranty

Garansi 5 Tahun/50.000 Km meliputi rangka (Frame)*, komponen FI, DiASil Cylinder & Forged Piston**. *Hanya berlaku untuk sepeda motor matic Yamaha. **Syarat dan ketentuan berlaku, lihat pada Buku Service dan Garansi.

New Engine 155cc YECVT, Blue Core & VVA

Mesin Blue Core 155 cc generasi terbaru yang disempurnakan ditambah dengan teknologi Yamaha Electric CVT (YECVT) yang mampu memberikan berkendara dengan sensasi "TURBO". *Tersedia di Nmax "TURBO" TECH MAX & Ultimate

Front & Rear LED Lamp With Dual Projector

Desain lampu depan dan belakang baru yang memberikan kesan tegas, mewah, dan modern. Dilengkapi Dual Projector LED sehingga pencahayaan jadi optimal, lebih terang, dan fokus.

Electric Power Outlet

Komunikasi yang selalu terhubung dengan dukungan electric power socket untuk mengisi daya gadget pengendara selama perjalanan.

Big Luggage (25 Litre)

Bagasi besar yang memungkinkan penyimpanan lebih banyak barang, cocok untuk perjalanan jauh dan aktivitas sehari - hari yang memberikan kemudahan extra bagi pengendara.

FEATURES AEROX ALPHA

5 Years Warranty

Garansi 5 Tahun/50.000 Km meliputi rangka (Frame)*, komponen FI, DiASil Cylinder & Forged Piston**. *Hanya berlaku untuk sepeda motor matic Yamaha. **Syarat dan ketentuan berlaku, lihat pada Buku Service dan Garansi.

New Design Super Sports Scooter

Desain yang semakin Super Sport dengan garis tegas dan lancip khas Motor Super Sports R1M yang meningkatkan rasa bangga saat berkendara.

LED Head Light with Double Projector

Desain lampu depan baru terlihat tajam dan intimidatif yang memberikan kesan tegas, dilengkapi Dual Projector LED yang menghasilkan sorotan yang terang dan fokus.

Full LED Lighting System

Desian baru lampu full LED memberikan kesan Sporty. Meningkatkan visibilitas dan keselamatan berkendara.

Emergency Stop Signal

Befungsi memberikan sinyal darurat dengan mengedipkan semua lampu sein secara cepat ketika pengendara melakukan pengereman mendadak.

New Engine 155cc Blue Core, VVA & TURBO YECVT

Mesin Blue Core 155 cc generasi terbaru yang disempurnakan ditambah dengan teknologi Yamaha Electric CVT (YECVT) yang mampu memberikan berkendara dengan sensasi TURBO.

Double Disc Brake

Pengereman yang optimal dengan tersedianya disc brake pada bagian roda depan dan belakang.

Y-Connect

Teknologi modern dan informatif yang menghubungkan antara motor dengan smartphone dengan aplikasi Y-Connect untuk menginformasikan notifikasi telepon & pesan, lokasi parkir terakhir, rekomendasi perawatan oli & aki, memonitor konsumsi bahan bakar, rincian berkendara dan notifikasi malfunction.

Electrict Power Socket - USB Type A

Komunikasi yang selalu terhubung dengan dukungan electric power socket USB type A untuk mengisi daya gadget pengendara selama perjalanan.

Big Luggage Capacity 24,5L

Desain bagasi yang luas dapat memuat berbagai perlengkapan berkendara Anda.


TAG Yamaha

Tinggalkan Komentar

//